Read Time:28 Second
bola.net – Ada kabar mengejutkan datang dari Bali United. Klub Liga 1 itu baru saja menyambut kedatangan Jesse Lingard di markas latihan mereka.
Lingard sendiri sudah berada di Indonesia sejak pekan lalu. Ia mendapat undangan dari sebuah brand olahraga untuk mengadakan coaching clinic di Jakarta.
Setelah Jakarta, Lingard menuju Pulau Dewata. Ia diketahui pernah mengunjungi markas latihan Bali United.
Kedatangan Lingard ke markas latihan Bali United dikonfirmasi pihak klub melalui akun media sosial mereka. Mereka mengunggah kedatangan Lingard di markas latihan mereka pada Senin (12/6/2023).
Simak informasi lengkapnya di bawah ini.